Mengapa Mentol Terasa Segar

Senin, 11 Juni 2007

SAN FRANCISCO -- Ilmuwan berhasil mengidentifikasi reseptor dalam sel sistem saraf perifer yang bertanggung jawab terhadap kemampuan tubuh merasakan dingin. Penemuan yang dilaporkan dalam jurnal Nature akhir Mei lalu itu mengungkapkan satu mekanisme penting bagaimana badan bisa mendeteksi sensasi temperatur: panas atau dingin. Studi itu juga mengungkapkan mekanisme yang menjelaskan bagaimana tubuh mengalami rangsangan temperatur yang amat kuat, y...

Berita Lainnya