Sejumlah Argumen untuk Literasi Sains
Dian R. Basuki,
PEMINAT ISU SAINS
Sekitar dua tahun yang lalu, di AS terbit buku berjudul Unscientific America: How Scientific Illiteracy Threatens Our Future. Karya bersama Sheril Kirshenbaum dan Chris Mooney ini menyediakan ilustrasi mengenai kecemasan mereka terhadap tingkat literasi sains bangsa Amerika. Ketertinggalan warga AS dalam literasi sains dibandingkan dengan sejumlah negara, seperti Korea Selatan dan Singapura, dalam pandangan Kirshenbaum dan Mooney, merupakan ancaman bagi masa depan Amerika.
Terdapat sejumlah definisi literasi sains. Salah satunya disumbangkan oleh Organization for Economic Co-Operation and Development (OECD). Menurut lembaga ini, scientific literacy adalah "kapasitas untuk menggunakan pengetahuan ilmiah, untuk mengidentifikasi persoalan, dan menarik kesimpulan berbasis bukti dalam rangka memahami dan membantu membuat keputusan mengenai natural world dan perubahan-perubahan yang dibuat terhadap dunia tersebut melalui kegiatan manusia".
Minggu, 31 Maret 2013
Dian R. Basuki,
PEMINAT ISU SAINS
Sekitar dua tahun yang lalu, di AS terbit buku berjudul Unscientific America: How Scientific Illiteracy Threatens Our Future. Karya bersama Sheril Kirshenbaum dan Chris Mooney ini menyediakan ilustrasi mengenai kecemasan mereka terhadap tingkat literasi sains bangsa Amerika. Ketertinggalan warga AS dalam literasi sains dibandingkan dengan sejumlah negara, seperti Korea Selatan dan Singapura, dalam pandangan Kirsh
...