Kiat Sukses Manajemen

Rabu, 2 Agustus 2006

  1. Hubungan interpersonal. Seorang manajer yang efektif harus memperhatikan banyak hal dalam ilmu manajemen, kepemimpinan, dan organisasi. Bangunlah hubungan interpersonal yang efektif dan responsif. Hargai setiap kemampuan staf Anda dalam bekerja sama dengan tim kerja lain.
  2. Komunikasi. Staf Anda juga manusia yang perlu dihargai, berkomunikasilah secara pribadi, baik itu secara lisan maupun lewat korespondensi surat elektronik. Dengarkan dan beri mas
...

Berita Lainnya