Ancaman Cytomegalovirus

Sejenis virus herpes, yang menyerang ketika sistem kekebalan tubuh terganggu.

Senin, 19 Desember 2005

Transplantasi atau cangkok ginjal merupakan pilihan terapi pengobatan bagi para penderita gagal ginjal kronis. Terapi ini dianggap paling ideal karena memiliki keunggulan, baik dari segi prosedur maupun peningkatan kualitas hidup. Pasien pun tak perlu bolak-balik ke rumah sakit sebagaimana pasien lain yang memilih melakukan terapi hemodialisis alias cuci darah.

Di Indonesia, cangkok ginjal telah dilakukan sejak 1977. Kini ada sekitar 2.000 pasien

...

Berita Lainnya