Biar Singkat Asal Sering

Dalam setahun, para anak muda di Indonesia bisa dua kali berlibur. Tujuannya kian beragam.

Tempo

Senin, 12 November 2018

Kalangan anak muda Indonesia rupanya lebih memilih berlibur dalam waktu singkat ke luar negeri ketimbang menghabiskan waktu yang lama di satu tujuan wisata. Dalam hasil riset yang dirilis maskapai penerbangan berbiaya murah asal Singapura, Scoot Airlines, terungkap bahwa mayoritas anak muda Indonesia-yang menjadi konsumen mereka-yang bepergian ke luar negeri rata-rata menghabiskan waktu berlibur selama empat hari.

Meski singkat, para anak muda i

...

Berita Lainnya