Stetoskop

Vitamin D mempunyai sebutan khusus vitamin sinar matahari.

Senin, 13 Juni 2005

Vitamin D mempunyai sebutan khusus vitamin sinar matahari. Maklum, kulit membuatnya dari sinar ultraviolet. Saat ini banyak orang yang tidak mendapat asupan vitamin D yang memadai. Vitamin ini tergolong sulit diperoleh dari makanan karena hanya ditemukan pada jenis ikan tertentu, seperti tuna, salmon, serta susu . Menelannya dalam bentuk suplemen masih problematik. Satu-satu sumber terbesar adalah sinar matahari. Tapi terlalu banyak kena pancaran...

Berita Lainnya