Memprediksi Obesitas Sejak Bayi

Kegemukan bukan penanda kemakmuran, melainkan penanda tubuh yang sakit. Pencegahan bisa dilakukan bagi anak yang diprediksi bakal mengalami kegemukan.

Sabtu, 5 Januari 2013

Obesitas bisa diprediksi. Bahkan, peluang seseorang mengalami obesitas di masa remaja atau dewasa bisa dihitung sejak masih bayi. Tim peneliti dari Imperial College London, Inggris, membuat sebuah rumus yang bisa digunakan untuk prediksi tersebut. Caranya, dengan menghitung berat badan bayi saat lahir, indeks massa tubuh seorang bapak, indeks massa tubuh ibu, jumlah anggota keluarga, status pekerjaan ibu, serta apakah ibu merokok selama kehamilan

...

Berita Lainnya