Membebaskan Anak dari Cengkeraman Difteri

Kejadian luar biasa difteri di Jawa Timur belum tertangani dan berpotensi menyebar ke daerah lain. Serangan penyakit ini mulai bergeser ke anak usia belasan tahun.

Selasa, 23 Oktober 2012

Difteri menjadi momok bagi anak-anak di Jawa Timur. Sejak 2007, angka kejadian penyakit yang disebabkan oleh bakteri Corynebacterium diphtheria ini terus meningkat, termasuk angka kematiannya. Lantaran kasusnya makin banyak, pada Oktober tahun lalu status kejadian luar biasa (KLB) diberlakukan. Namun hingga saat ini kebijakan itu belum berhasil melepaskan anak-anak di provinsi tersebut dari cengkeraman difteri. Alhasil, kebijakan ekstra harus dil

...

Berita Lainnya