Jauhkan Anak dari Infeksi Rabies

Sebanyak 24 dari 33 provinsi di Indonesia masih rawan penyebaran rabies. Risiko anak terkena penyakit ini empat kali lebih tinggi dibanding orang dewasa.

Selasa, 9 Oktober 2012

Rabies merupakan salah satu penyakit mematikan di dunia yang menimpa manusia maupun hewan. Penyakit ini disebabkan oleh virus--dari genus Lyssavirus--dapat menular melalui gigitan, cakaran, atau air liur hewan yang terjangkit rabies. Setelah menclok ke tubuh, virus ini menginfeksi saraf pusat dan menyebabkan peradangan otak akut. Menurut data global, 70 ribu orang meninggal akibat rabies setiap tahun, terutama di Afrika dan Asia. Hampir semua kas

...

Berita Lainnya