Kilas
Bahaya Iklan Rokok Khusus Wanita

Rabu, 2 Juni 2010

Jenewa -- Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyerukan perang besar-besaran terhadap iklan rokok yang ditujukan kepada perempuan. Ajakan ini dikhususkan bagi iklan yang banyak beredar di negara-negara berkembang. "Strategi beriklan untuk menggaet perokok perempuan ini dampaknya sangat luas," kata Direktur Antitembakau WHO Douglas Bettcher seperti dikutip Reuters. "Jumlah perokok perempuan selalu saja bertambah. Ini masalah yang sangat serius," katanya

...

Berita Lainnya