Jejaring Sosial Vs Jurang Sosial

Maniak situs jejaring sosial membuat terjadinya penyimpangan perilaku yang dikenal dengan Facebook addiction disorder.

Kamis, 27 Mei 2010

Sepasang suami-istri itu duduk di kafe di bilangan Cikini, Jakarta. Dinaungi cahaya temaram, mereka duduk tenang dengan dua gelas kopi di meja. Setengah jam duduk, keduanya tak bercakap. Mereka justru terpaku pada layar laptop masing masing. Dengan layanan Wi-Fi gratis di kafe itu, keduanya sibuk mengakses situs jejaring sosial.

Kondisi seperti itu kini kian jamak ditemui. Entah menggunakan komputer jinjing atau ponsel, orang sering asyik sendiri

...

Berita Lainnya