Kilas
Riset Terbaru Pengobatan TBC

Kamis, 22 Oktober 2009

MAKASSAR -- Para peneliti demam berdarah dan tuberkulosis (TBC) dari Novartis-Eijkman Institute-Hasanuddin University Clinical Research Initiative (NEHCRI) menjalankan metode penelitian terbaru untuk penemuan obat TBC serta antiviral demam berdarah.

Laboratorium TBC NEHCRI mampu memproses 2.000 sampel air liur per tahun. "Dengan mengenali genetika air liur pasien, pengobatan TBC jadi lebih efektif dan ekonomis," kata Profesor Irawan Yusuf, peneliti

...

Berita Lainnya