Ruginya Tangan Tak Steril

Nilai kehilangan karena sanitasi buruk mencapai 2,3 persen dari produk domestik bruto.

Kamis, 16 Oktober 2008

Prioritas kebutuhan rumah tangga bagi keluarga Indonesia cukup unik. Tengok saja data yang muncul dari salah satu provinsi, yakni Nusa Tenggara Barat. Survei sosial ekonomi nasional (susenas) mengungkapkan, para kepala keluarga mengeluarkan dana lebih tinggi untuk rokok/alkohol/sirih (5,4 persen) dibanding untuk membeli sabun mandi/cuci (2,9 persen). Persentase sesungguhnya untuk sabun tangan benar-benar rendah karena jumlah tersebut, selain sabun

...

Berita Lainnya