Stetoskop

Sabtu, 15 Maret 2008

Obesitas. Para peneliti dari Karolinska Institute, Swedia, menemukan jenis protein yang mampu menstimulasi terbentuknya jaringan sel lemak. Penemuan ini berpotensi untuk digunakan melawan obesitas. Protein yang disebut tartrate resistant acid phosphatase (TRAP) itu penyebab utama pertumbuhan tinggi lemak dalam tubuh yang memicu obesitas.Penelitian yang dipimpin Profesor Goeran Andersson ini menggunakan tikus. Melalui metode kultur sel, tikus tern...

Berita Lainnya