Monitor Detak Jantung

Senin, 21 Mei 2007

Setiap orang yang akan melakoni terapi olahraga selalu menggunakan alat monitor detak jantung. Perangkat ini akan berbunyi bila gerakan yang dilakukan membuat jantung memompa berlebihan atau sebaliknya. Bila ini terjadi, Michael menyebutkan, petugas medis yang mendampingi pasien akan mengurangi atau justru menambah beban latihan orang tersebut. Pengukuran heart rate maximum (HRM) alias detak jantung maksimal dengan rumusan 220 dikurangi usia dala...

Berita Lainnya