Teknologi Picu Kejahatan Pencucian Uang

Rabu, 18 April 2007

Jakarta -- Kepala Pusat Pelaporan Analisis dan Transaksi Keuangan (PPATK) Yunus Husein mengatakan laporan transaksi keuangan mencurigakan terus meningkat. "Hingga Maret 2007, ada 7.884 laporan transaksi keuangan mencurigakan yang dilaporkan," kata Yunus di Istana Negara, Jakarta, kemarin.

Laporan itu berasal dari 113 bank dan 49 penyedia jasa keuangan bukan bank, antara lain asuransi, perusahaan sekuritas, dana pensiun, dan perusahaan pembiayaan. P

...

Berita Lainnya