Bursa Asia Beragam

Rabu, 18 April 2007

TOKYO -- Bursa Asia kemarin ditutup beragam. Nikkei, Kospi, Taiwan, dan Australia turun akibat aksi ambil untung. Saham teknologi, BHP Billiton Ltd. dan China Life Insurance Co., menjadi pemicu. Sedangkan Shanghai, Hang Seng, dan Singapura naik.

Indeks Nikkei-225 turun 0,57 persen menjadi 17.527,45 karena aksi jual atas saham Kyocera Corp. dan Casio Computer Co. Ltd. setelah Goldman Sachs menurunkan peringkat saham tersebut. Kospi jatuh 0,22 perse

...

Berita Lainnya