Biaya Produksi Minyak Pertamina Masih Tinggi

Skala keekonomian lapangan minyak Pertamina sangat kecil.

Senin, 29 Januari 2007

JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) mengakui biaya rata-rata produksi minyak lapangan-lapangan yang dikelolanya masih tinggi. Mahalnya biaya tersebut karena skala keekonomian dari lapangan-lapangan yang dioperasikan Pertamina sangat kecil. Direktur Utama Pertamina Ari Soermarno mengatakan tingginya biaya tersebut karena kebanyakan lapangan minyaknya sudah tua dan skala keekonomiannya kecil. "Tapi tingginya biaya produksi tersebut bukan berarti ada p...

Berita Lainnya