Proyek PLTU Batu Bara Dikritik

Jumat, 26 Januari 2007

Jakarta -- Program percepatan pembangunan pembangkit listrik tenaga uap 10 ribu megawatt berbahan bakar batu bara dinilai mengkhawatirkan karena tak memenuhi standar mekanisme. "Proyek generik singkat, mekanisme standarnya tidak digunakan," kata anggota Dewan Perwakilan Daerah asal DKI Jakarta, Marwan Batubara, dalam diskusi tentang kontroversi crash program kelistrikan di gedung DPD, Senayan, Jakarta, Rabu lalu. Agus Triboesono, Direktur Pembinaan

...

Berita Lainnya