Impor Beras Mendesak dalam Jangka Pendek

Kamis, 31 Agustus 2006

JAKARTA -- Kebijakan mengimpor beras selayaknya dilakukan lantaran kondisi sudah mendesak, terutama untuk mengendalikan harga beras. Sebab, yang paling sensitif terhadap kenaikan harga beras adalah rakyat miskin. Artinya, kata ekonom Universitas Indonesia, Chatib Basri, impor beras hanya dilakukan untuk jangka pendek.

"Apa pun alasan impor, yang paling penting adalah stabilisasi harga," kata Chatib di Jakarta kemarin.

Secara makro, papar dia lebih

...

Berita Lainnya