Bursa Asia Rontok

Jumat, 25 Agustus 2006

SEOUL -- Kinerja bursa Asia kemarin rontok mendekati level terendah dalam tiga minggu terakhir. Pemicunya, saham eksportir, seperti Sony Corp. dan Samsung Electronics Co., anjlok, menyusul data turunnya penjualan perumahan di Amerika dan indikasi melambatnya pertumbuhan ekonomi global.

Indeks Kospi turun 0,70 persen menjadi 1.315,73, Nikkei-225 anjlok 1,25 persen ke 15.960,62, bursa Taiwan terkoreksi 0,09 persen, Australia turun 1,68 persen, Hang

...

Berita Lainnya