Perbankan Siap Turunkan Suku Bunga

Diharapkan bisa mendorong pertumbuhan sektor riil.

Senin, 14 Agustus 2006

JAKARTA -- Kalangan perbankan siap menurunkan suku bunga pinjaman menyusul diturunkan suku bunga Bank Indonesia (BI Rate) dan suku bunga penjaminan Lembaga Penjaminan Simpanan (LPS) menjadi 11,75 persen pada pekan lalu."Kami akan turunkan maksimal 11,75 persen. Sama dengan LPS," kata Direktur PT Bank Internasional Indonesia Tbk. Sukatmo Padmosukarso kepada Tempo kemarin. Namun, berapa persen penurunannya, Sukatmo belum bersedia memerincinya karena ...

Berita Lainnya