Kenaikan Harga Minyak Positif bagi Anggaran

Jumat, 11 Agustus 2006

JAKARTA -- Kenaikan harga minyak mentah di pasar dunia, yang sempat mencapai US$ 78 per barel, berdampak positif bagi anggaran negara.

Kepala Badan Pengkajian Ekonomi Kebijakan dan Kerja Sama Internasional Anggito Abimanyu mengatakan keuntungan yang diperoleh pemerintah lebih besar daripada tambahan subsidi bahan bakar minyak. "Harga minyak dari sisi bujet dampaknya positif, tapi tentu kita akan tetap melakukan pengawasan," kata Anggito kepada pers.

...

Berita Lainnya