Tahun Ini PLN Targetkan Pemakaian BBM Turun

Rabu, 5 Juli 2006

JAKARTA -- PLN mentargetkan pemakaian bahan bakar minyak pembangkit listrik pada tahun ini menurun menjadi 9,2 juta kiloliter dari sebelumnya 10,6 juta kiloliter pada 2005.

Penjabat Pelaksana Tugas Direktur Utama PLN Djuanda Nugraha mengatakan pengurangan itu untuk mengurangi ketergantungan PLN atas pasokan bahan bakar minyak karena harganya terus meningkat.

Untuk mengurangi ketergantungan pasokan bahan bakar minyak, kata dia, pengembangan pembang

...

Berita Lainnya