Pasar Properti Kuartal Pertama Tumbuh

Rabu, 3 Mei 2006

JAKARTA -- Pertumbuhan ekonomi 4,58 persen pada kuartal pertama 2006 mendorong kenaikan pasar properti di Jabotabek. Kenaikan itu terjadi pada sektor perkantoran, apartemen sewa, kondominium, dan tanah industri. Kepala Riset PT Procon Indah Arif Rahadjo mengatakan kenaikan pasar properti juga didorong oleh inflasi yang lebih rendah, nilai tukar rupiah yang menguat, turunnya suku bunga SBI, dan kenaikan nilai persetujuan investasi dalam negeri seb

...

Berita Lainnya