Program Santunan Langsung Tunai Tahap III

Selasa, 4 April 2006

Jakarta - Pemerintah melanjutkan program santunan langsung tunai sebagai kompensasi kenaikan harga bahan bakar minyak untuk tahap ketiga, yang dimulai April-Juni 2006.

Menurut Deputi Kepala Bappenas Bidang Kemiskinan, Ketenagakerjaan, dan Usaha Kecil-Menengah Bambang Widianto, jumlah keluarga miskin dan mendekati miskin yang menerima santunan langsung tunai bertambah, sehingga anggaran yang dialokasikan kurang. "Dibutuhkan dana tambahan Rp 1,8 tri

...

Berita Lainnya