Holcim Investasi Pabrik Semen Baru

Perusahaan semen ini juga akan melakukan lindung nilai utang.

Selasa, 28 Maret 2006

JAKARTA - PT Holcim Indonesia Tbk. akan membangun pabrik semen baru di Surabaya. Dana investasi yang dibutuhkan membangun pabrik semen terintegrasi itu sekitar US$ 300 juta (sekitar 2,7 triliun). "Dana akan berasal dari kas dan pinjaman," kata Direktur Utama Holcim Tim MacKay di Jakarta kemarin.

Menurut dia, saat ini Holcim sedang melakukan studi kelayakan pendirian pabrik semen baru tersebut. Perseroan juga sedang mengkaji dampak lingkungan dan pen

...

Berita Lainnya