Produksi Rokok Berkurang 1 Miliar Batang

Volume produksi rokok tahun ini diperkirakan turun 1 miliar batang akibat kebijakan kenaikan harga jual eceran rokok sebesar 10 persen mulai April.

Jumat, 17 Maret 2006

Jakarta -- Volume produksi rokok tahun ini diperkirakan turun 1 miliar batang akibat kebijakan kenaikan harga jual eceran rokok sebesar 10 persen mulai April. Menurut Direktur Jenderal Bea dan Cukai Departemen Keuangan Eddy Abdurrahman, sepanjang tahun lalu produksi rokok 220 miliar batang, sedangkan tahun ini perkirakan 219 miliar batang. "Semula kami memperkirakan produksi rokok tahun ini 224 miliar batang," kata Eddy kepada pers kemarin. Ia menj...

Berita Lainnya