Industri Rokok Diusulkan Masuk Negatif Investasi

Departemen Perindustrian mengusulkan beberapa perusahaan rokok di Jawa Timur masuk dalam daftar negatif investasi.

Rabu, 15 Maret 2006

Jakarta -- Departemen Perindustrian mengusulkan beberapa perusahaan rokok di Jawa Timur masuk dalam daftar negatif investasi. Sehingga perusahaan-perusahaan tersebut untuk sementara tidak bisa menambah investasi. Direktur Industri Agro dan Kimia Departemen Perindustrian Benny Wahyudi mengatakan, industri rokok saat ini mengalami pertumbuhan pesat. Namun, pertumbuhannya tidak diikuti dengan kapasitas peningkatan utilitas pabrik sebesar 40-50 perse...

Berita Lainnya