Penempatan TKI di Taiwan Terhambat

Ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia Husein Alaydrus mengeluhkan terhambatnya penempatan calon tenaga kerja Indonesia di Taiwan.

Jumat, 3 Maret 2006

JAKARTA -- Ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia Husein Alaydrus mengeluhkan terhambatnya penempatan calon tenaga kerja Indonesia di Taiwan. "Ini karena wanprestasi Bank China Trust. Semua wajib melewati mereka, tidak ada opsi lain," ujarnya kemarin. Bank China Trust adalah satu-satunya bank yang menangani kredit untuk pemberangkatan calon TKI ke Taiwan. Menurut Husein, melalui bank ini, calon TKI harus membayar kredit selama 15 bul...

Berita Lainnya