Harga Pupuk Subsidi Ada Kemungkinan Naik

"Harga pupuk tidak terlalu menjadi masalah bagi petani."

Jumat, 17 Februari 2006

JAKARTA -- Harga eceran tertinggi (HET) pupuk bersubsidi ada kemungkinan akan mengalami kenaikan. Saat ini pemerintah sedang meninjau kembali HET tersebut setelah sejak 2003 tidak naik dari harga Rp 1.050 per kilogram. Menteri Pertanian Anton Apriyantono mengatakan, kenaikan harga itu mungkin terjadi pada musim tanam kedua tahun ini. Sebab, tambahan subsidi yang diajukan pemerintah kepada DPR bakal sulit terpenuhi. "Kondisi keuangan pemerintah kan...

Berita Lainnya