Kadin: Rupiah Terlampau Kuat

Kalangan bisnis menilai penguatan rupiah yang terlalu cepat akan menyulitkan perencanaan pembiayaan mereka.

Jumat, 10 Februari 2006

Jakarta -- Kalangan bisnis menilai penguatan rupiah yang terlalu cepat akan menyulitkan perencanaan pembiayaan mereka. "Bulan-bulan ini penguatan rupiah tidak stabil dan kurang sehat," ujar Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (Kadin) M.S. Hidayat di Departemen Keuangan kemarin.Selama tiga bulan terakhir, nilai tukar rupiah terhadap dolar menguat. Kurs dolar yang pada akhir tahun lalu masih berkisar Rp 9.800 anjlok hingga Rp 9.200 pada penutupan perda...

Berita Lainnya