Daya Saing Ekspor Diperkuat

Pemerintah akan memperkuat daya saing ekspor untuk mengantisipasi penguatan rupiah pada pekan ini.

Kamis, 9 Februari 2006

JAKARTA -- Pemerintah akan memperkuat daya saing ekspor untuk mengantisipasi penguatan rupiah pada pekan ini. Caranya dengan mengurangi ekonomi biaya tinggi, mempercepat proses di pelabuhan, dan mengatasi masalah tenaga kerja.Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu mengatakan, hingga kini masalah infrastruktur dan tenaga kerja masih mengganggu percepatan distribusi produk ekspor. Daya saing ditentukan oleh cepatnya produk ekspor terkirim ke negara...

Berita Lainnya