Greenspan Pensiun, Suku Bunga Naik

Kamis, 2 Februari 2006

Washington - Bank sentral Amerika Serikat (Federal Reserve) menaikkan suku bunga menjadi 4,5 basis poin. Kenaikan suku bunga tersebut merupakan yang tertinggi sejak 2001.

Kenaikan suku bunga dilakukan pada saat acara perpisahan Gubernur bank sentral Amerika, Alan Greenspan, 75 tahun, kemarin. Greenspan memasuki masa pensiun setelah 14 tahun menduduki posisi sentral di Federal Reserve. Banyak kalangan memperkirakan Ben Bernanke, 52 tahun, akan men

...

Berita Lainnya