Keripik Pengubah Jalan Hidup

Tekun dalam mencoba-coba dan tak kapok dengan kegagalan bisa mendatangkan rezeki dan bahkan membuat seseorang menjadi sukses.

Sabtu, 17 Desember 2005

Tekun dalam mencoba-coba dan tak kapok dengan kegagalan bisa mendatangkan rezeki dan bahkan membuat seseorang menjadi sukses. Prinsip itu rupanya dipegang betul oleh Abdul Rochim, pengusaha keripik Dewi Mulya di Kota Cilegon, yang mengawali bisnis keripiknya dari coba-coba. "Saya orangnya selalu ingin tahu. Ini kalau dibuat begini bisa menjadi apa, ya," kata Rochim mengawali perbincangan dengan Tempo.Dari usaha coba-coba itu, Rochim kini dikenal b...

Berita Lainnya