Pasar Laptop Tumbuh Pesat 2006

Komputer jinjing merupakan bagian dari gaya hidup masyarakat.

Selasa, 13 Desember 2005

JAKARTA - Kalangan produsen personal computer memperkirakan, pertumbuhan penjualan komputer jinjing atau laptop pada 2006 akan melebihi pertumbuhan komputer meja desktop.

"Tahun depan notebook akan tumbuh pesat, bahkan pangsa pasarnya akan meningkat dibanding desktop," kata Direktur Pelaksana South and Southeast Asia Sales NEC Wu Teng Guo di Jakarta kemarin.

Penyebabnya, ke depan semakin banyak orang yang bekerja di luar kantor sehingga semakin membu

...

Berita Lainnya