Impor Daging Diminta Masuk Jalur Merah

Banyak pintu masuk yang memungkinkan penyelundupan daging.

Senin, 17 Oktober 2005

JAKARTA -- Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) meminta impor daging, khususnya daging sapi dan ayam, masuk jalur merah. Permintaan itu telah disampaikan Kadin kepada Badan Karantina Departemen Pertanian pekan lalu.Menurut Ketua Komite Tetap Ketahanan Pangan dan Industri Primer Pertanian Kadin Juan Permata Adoe, pengawasan importasi daging akan lebih ketat melalui jalur merah, sehingga dapat mencegah masuknya daging ilegal. Sebab, daging y...

Berita Lainnya