Korupsi Hambat Pertumbuhan Ekonomi 2005

Lemahnya penegakan dan kepastian hukum juga menjadi penghambat.

Senin, 26 September 2005

JAKARTA - Korupsi dan inkonsistensi kebijakan pemerintah akan menghambat pertumbuhan ekonomi tahun ini. Dalam survei persepsi pasar triwulan kedua 2005 Bank Indonesia, kedua faktor itu sebagai faktor-faktor internal yang akan menghambat pertumbuhan ekonomi tahun ini. Seperti diberitakan sebelumnya, pemerintah tahun ini mentargetkan pertumbuhan ekonomi 6 persen. Namun, pemerintah ada kemungkinan akan menurunkan target pertumbuhan ekonomi menjadi d...

Berita Lainnya