Kenapa investor Waswas Setelah Pemimpin Otorita IKN Mundur

Pengusaha khawatir akan nasib investasi di IKN setelah pemimpin Otorita IKN mundur. Kinerja Otorita juga bisa terganggu.

Riani Sanusi Putri

Rabu, 5 Juni 2024

ASOSIASI Pengusaha Indonesia (Apindo) mewanti-wanti pemerintah ihwal nasib investasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara. Kekhawatiran pengusaha dan investor mencuat setelah Kepala Otorita IKN Bambang Susantono dan wakilnya, Dhony Rahajoe, mendadak mundur bersamaan dari jabatan mereka.

Senin, 3 Juni 2024, Menteri Sekretaris Negara Pratikno mengumumkan pengunduran diri Bambang dan Dhony. Keduanya resmi berhenti dua bulan menjelang rencana Presi

...

Berita Lainnya