Mengapa Operator Telekomunikasi Perlu Merger

Merger perusahaan operator telekomunikasi akan mengurangi kompetisi harga dan meningkatkan kualitas layanan.

Ilona Esterina Piri

Senin, 8 April 2024

PENGGUNAAN teknologi komunikasi nirkabel di Indonesia terus berkembang mengikuti evolusi jaringan seluler. Kemunculan jaringan seluler di Indonesia dimulai dengan teknologi 1G, disusul 2G, hingga akhirnya jaringan 5G diluncurkan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika pada Mei 2021.

Di tengah perkembangan tersebut, saat ini tersisa empat penyelenggara layanan telekomunikasi besar di Tanah Air. Empat perusahaan itu adalah PT Telkom Indonesia

...

Berita Lainnya