Bengkak Anggaran karena Rupiah

Pembengkakan anggaran belanja negara bersumber dari pos subsidi energi hingga beban utang luar negeri.

Ghoida Rahmah

Rabu, 25 Oktober 2023

JAKARTA — Pelemahan nilai tukar rupiah yang drastis berpotensi meningkatkan beban belanja dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2023 dan 2024. Dalam perdagangan pada awal pekan ini, kurs rupiah sempat menyentuh titik terlemahnya dalam tiga tahun terakhir, yaitu 15.965 per dolar Amerika Serikat.

Kemarin, rupiah sedikit membaik ke level 15.849 per dolar AS atau menguat 84,5 poin dari perdagangan hari sebelumnya di pasar spot. Sedangka

...

Berita Lainnya