Selektif Mencabut Bebas Visa

Pelaku usaha mengkritik pencabutan fasilitas bebas visa kunjungan karena dapat menggerus tingkat kunjungan wisatawan. 

Yohanes Paskalis

Jumat, 23 Juni 2023

JAKARTA – Pelaku bisnis pariwisata memprotes pencabutan fasilitas bebas visa kunjungan (BVK) untuk turis dari 159 negara mulai 7 Juni lalu. Ketua Ikatan Cendekiawan Pariwisata Indonesia Bali, I Putu Anom, mengatakan keputusan itu berpotensi mengusik pemulihan industri pelancongan. Setelah resmi beralih ke status endemi, negara-negara tujuan wisata sedang mengkampanyekan kemudahan akses untuk turis. “Seharusnya jangan diumumkan di teng

...

Berita Lainnya