Bayang-bayang Lonjakan Inflasi Akibat Tuslah

Penerapan tuslah tiket pesawat akan membuat tarif penerbangan makin tinggi. Dikhawatirkan bakal mendorong tingkat inflasi makin tinggi.

 

Caesar Akbar

Selasa, 9 Agustus 2022

JAKARTA - Langkah Kementerian Perhubungan menetapkan tuslah tiket pesawat akibat fluktuasi harga bahan bakar dikhawatirkan bakal mengerek inflasi makin tinggi. Kebijakan yang mempengaruhi tiket penerbangan kelas ekonomi ini juga dianggap dapat membebani daya beli masyarakat.

Direktur Institute for Demographic and Poverty Studies, Yusuf Wibisono, mengatakan tingginya harga tiket pesawat terbang dalam tiga bulan terakhir terus beran

...

Berita Lainnya