Yakin Selesai di Akhir Tahun

Kementerian Komunikasi dan Informatika meminta para kontraktor mengebut proyek pembangunan menara pemancar jaringan seluler 4G di wilayah tertinggal, terluar, dan terdepan yang molor. Optimistis bisa selesai pada akhir tahun ini. 

Vindry Florentin

Senin, 13 Juni 2022

JAKARTA – Waktu satu tahun tak cukup untuk menghadirkan sinyal Internet 4G di 4.200 desa dan kabupaten di wilayah tertinggal, terluar, dan terdepan (3T). Kementerian Komunikasi dan Informatika pun akhirnya menambah masa pembangunan stasiun pemancar atau base transceiver station (BTS) jaringan seluler 4G di wilayah tersebut hingga satu tahun.

Pembangunan BTS 4G tersebut pada awalnya ditargetkan selesai dalam waktu setahun saa

...

Berita Lainnya