Berlomba Genjot Pendapatan Berbasis Komisi

Penerapan infrastruktur Bank Indonesia Fast Payment (BI Fast) diproyeksikan dapat meningkatkan lalu lintas transaksi sistem pembayaran digital pada 2022. Bank berpeluang menggenjot pertumbuhan pendapatan berbasis komisi atau fee based income dari peningkatan transaksi nasabah.

Ghoida Rahmah

Jumat, 24 Desember 2021

JAKARTA — Penerapan infrastruktur Bank Indonesia Fast Payment (BI Fast) diproyeksikan dapat meningkatkan lalu lintas transaksi sistem pembayaran digital pada 2022. Senior Vice President Transaction Banking Retail Sales PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Thomas Wahyudi, mengungkapkan implementasi BI Fast akan semakin mendorong minat nasabah untuk bertransaksi secara elektronik melalui e-channel perbankan. Sebab, sistem baru tersebut menawar

...

Berita Lainnya