Tergerus Pencadangan Kredit Bermasalah

Nilai total kredit bank daerah yang perlu direstrukturisasi sebesar Rp 35,94 triliun.

Tempo

Rabu, 29 April 2020

JAKARTA - Bank Pembangunan Daerah (BPD) kewalahan menghadapi lonjakan permintaan restrukturisasi kredit. Hal itu tak dapat dihindari, mengingat debitor BPD didominasi oleh pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), salah satu sektor yang paling terpukul akibat pandemi Covid-19. Ketua Asosiasi Bank Daerah (Asbanda) Supriyatno menuturkan, jika tak segera ditangani, kredit tersebut akan menjadi macet dan menggerus permodalan.

"Penurunan kualita

...

Berita Lainnya