Bisnis Cloud Diprediksi Jadi Primadona

Para provider komputasi awan berencana membangun pusat data di dalam negeri.

Tempo

Rabu, 21 Agustus 2019

JAKARTA - Bisnis komputasi awan diyakini bakal semakin moncer. Digitalisasi dan pengelolaan data di dunia usaha sudah semakin tak terelakkan. "Karena itu, semua memakai cloud. Bahkan kegunaannya juga sampai ke kegiatan personal," kata Ana Sopia, Country Manager Netapp Indonesia-perusahaan digital pengelola data asal Amerika Serikat-kemarin.

Dia mengatakan bahwa hasil riset dari International Data Corporation memperkirakan, pada 2020, 30 persen dar

...

Berita Lainnya