Pengamanan Transaksi Perbankan Kian Unik dan Spesifik

Nasabah menjadi titik terlemah kejahatan cyber.

Tempo

Rabu, 10 April 2019

JAKARTA – Beragam modus peretasan dan pembobolan dalam transaksi keuangan digital terus berkembang. Lembaga jasa keuangan, termasuk perbankan, dituntut untuk memprioritaskan penerapan sistem keamanan yang mutakhir dan terdepan. "Saat ini dibutuhkan pengembangan fitur pengaman tambahan untuk mengantisipasi fraud dalam transaksi, password, PIN (personal identification number), atau fingerprint," ujar Senior Security Researcher Kaspersky Lab, Se

...

Berita Lainnya