ADB Turunkan Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Asia

Indonesia terpapar risiko perang dagang dan pengetatan moneter.

Tempo

Kamis, 13 Desember 2018

JAKARTA - Bank Pembangunan Asia (Asian Development Bank/ ADB) menurunkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Asia dari 6 persen tahun ini menjadi 5,8 persen pada 2019. Dalam publikasi Asian Development Outlook (ADO) 2018 Supplement yang dirilis kemarin, ADB masih menyoroti perang dagang sebagai tantangan eksternal terbesar yang dihadapi negara-negara Asia.

"Gencatan tarif perdagangan yang disepakati oleh Amerika Serikat dan Cina menjadi sentimen positif.

...

Berita Lainnya