Inalum Tunggu Izin Usaha Tambang Freeport Indonesia Terbit

Dana hasil penerbitan global bond siap dibayarkan.

Tempo

Sabtu, 17 November 2018

JAKARTA - PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) atau Inalum segera menyelesaikan seluruh proses divestasi 51 persen saham PT Freeport Indonesia. Setelah mendapat dana dari penerbitan obligasi global (global bond) senilai US$ 4 miliar atau sekitar Rp 59 triliun, Inalum kini menunggu penerbitan izin usaha pertambangan khusus (IUPK) definitif untuk Freeport serta penyelesaian masalah lingkungan.

"Kapan pun perundingan pemerintah dan Freeport seles

...

Berita Lainnya